Memperbaiki tv Cina regulator berderik

Pada kali ini saya akan berbagi sedikit tips tentang reparasi tv dengan kerusakan regulator berderik, Langsung saj melakukan pengecekan:

Yang pertama kita menuju pada elco berukuran 100uf/160v. Kita ukur dengan multi tester jika normal harusnya jarum akan kembali lagi ke enol dan jika kita balik jarum tidak kembali ke enol itu artinya normal.

Namun pada kali ini jika saya ukur dengan multi kok jarumnya tidak kembali jika dibalik pun sama saja itu artinya ada yang short.

Tahap selanjutnya menuju ke ic horisontal dan meulai melepas dan saya ukur  lagi elconya dan ternyata normal. MUlai saya ganti tr horisontal tadi denga seri D 2499.

Setelah saya coba tv pun normal kembali...
selamat mencoba..

Comments

Popular posts from this blog

DATA SERVICE MODE TV POLYTRON u-Slim TYPE : PS 30UV25RA

Cara Pasang Kipas DC pada mesen TV